Kategori

Artikel Populer

Total Tayangan Halaman

isi BLOG

Selasa, 13 Desember 2011

Kini Komputer Bisa Kenali Saudara Hanya dari Foto


Headline
Para ahli berhasil menciptakan software yang mampu mengenali wajah seseorang dan menentukan apakah ia merupakan keluarga Anda atau bukan. Ingin tahu?
Para peneliti dari Nanyang Technological University di Singapura, ‘melatih’ software agar mampu menentukan dua orang merupakan saudara atau bukan menggunakan gambar orang tua dan anaknya seperti dilaporkan DM.
Proses ini sendiri pertama ditemukan ilmuwan dari Cornell University di Ithaca, New York, yang berhasil menyempitkan fitur wajah untuk mendapat petunjuk terbesar saudara. Ternyata, hal ini bisa dilihat dari fitur kontur wajah dan warna mata.
Kepala peneliti Jiwen Lu dari University of Singapore menggunakan 320 pasang foto orang tua dan anak dan keberhasilan software ini dalam menentukan ikatan darah yang ada mencapai 68%. Berkat algoritma baru dari Rougu Fang di Cornell University, angka kesuksesan meningkat menjadi 71%. Bagaimana menurut Anda?

Jepang Berhasil Luncurkan Satelit Mata-mata


Headline
Jepang sukses meluncurkan satelit mata-mata ke orbit dan berharap dapat menyelesaikan jaringan 'satelit pintar'.

Samsung Berencana Ekpansi Produksi Chipset


Headline
Pihak Samsung Electronics menyatakan bahwa mereka berencana membangun pabrik chip memori di China.

Gua Terseram Berbentuk Tengkorak Ditemukan



Headline
Saat sedang menyelam di daerah selam terpencil, seorang penyelam menemukan gua dengan pintu gua menyerupai tengkorak. Lebih seram lagi, di tempat ini sering jatuh korban.

Orang Tidak Pede Nikmati Kesialan Orang Lain



Headline
Sebuah studi terbaru menemukan bahwa orang yang memiliki masalah kepercayaan diri, cenderung menikmati kesialan yang menimpa orang lain.

Film Anti-Facebook Malah Heboh di Facebook


Headline
Sebuah film dengan tema anti-Facebook ternyata malah populer di Facebook. Seperti apa?

Ingin Tahu Bagaimana Matahari Menjadi Tua & Mati?


Headline
Teleskop Kepler NASA merupakan salah satu misi luar angkasa paling sukses. Bahkan melalui teleskop ini bisa diketahui bagaimana matahari akan tua dan mati.

Kemampuan Menakjubkan Bayi Jadi Pendengar Handal


Headline
Bayi sangat terbiasa dengan komunikasi dan termotivasi berinteraksi. Tak hanya itu, peneliti Amerika Serikat (AS) menemukan, bayi juga menjadi pendengar handal.

Senin, 12 Desember 2011

Google+ Hadirkan Fitur Pengenalan Wajah


Headline
Google terus menambah kemampuan Google+ agar bisa atau setidaknya menjadi alternatif dari Facebook.

Tangani Isu Hak Cipta, YouTube Beli RightsFlow


Headline
Untuk menangani isu hak cipta musik yang sangat sensitif di dunia maya, YouTube membeli perusahaan yang cakap di bidang tersebut.

Apple Naik Banding Lawan Motorola


Headline
Atas keputusan pengadilan Jerman yang menguntungkan Motorola, pihak Apple mengatakan bahwa mereka akan mengajukan naik banding atas kasus hak paten itu.

Pesan Tersembunyi Ganggu Mayoritas Pengguna FB


Headline
Mayoritas pengguna Facebook mengakui bahwa mereka merasa terganggu atas beredarnya pesan-pesan tersembunyi di akunnya.

Kampus Beli Domain Porno Demi Pencegahan


Headline
Demi pencegahan agar ke depan nama mereka tidak dipakai untuk yang 'tidak-tidak', sebuah kampus di Amerika Serikat membeli domain .xxx

Ahli Berhasil Tangkap Bintang 'Vampir'


Headline
Para astronom Eropa mengaku menemukan gambar visual terbaik bintang yang telah kehilangan sebagian besar bahan-bahannya. Bahan-bahan ini dirampok tetangga ‘vampirnya’.

Terungkap Rahasia 'Batas Atas' Kepandaian Manusia


Headline
Banyak orang berjuang keras meningkatkan daya ingat, kepandaian serta perhatiannya dan kini banyak obat-obat untuk itu. Terungkap fakta mengejutkan di balik ini semua.